Kamis, 18 Juli 2013
TNI Membeli 5 Pesawat Hercules, Dan 4 Pesawat Gratis Dari Australia
9 Pesawat Hercules seri H dari Australia akan bertengger di Hanggar TNI Angkatan Udara. Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro menerangkan, dari 9 pesawat itu, 5 unit akan dibeli, dan sisanya akan dihibahkan Negeri Kanguru tersebut.
"Besok kami akan ketemuan dengan Qantas Defence Service untuk 4 pesawat hibah dan 5 kita beli. Yang 5 itu murah sekali," kata Purnomo usai menghadiri buka bersama Presiden SBY di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Kamis...
KRI DIPONEGORO-365 Lakukan Latihan Bersama Dengan Bangladesh Dan Lebanon
Pada tugas/on task ke-13 misi MTF-UNIFIL 2013 dan bersamaan dengan awal Romadhan 1434 H. KRI Diponegoro melaksanakan beberapa kegiatan serial latihan dengan kapal perang Bangladesh BNS Osman dan dua kapal LAF Navy LNS Sour dan LNS Damour di Laut Mediterania Lebanon.Kegiatan tersebut antra lain Towingex, Aasywex dan Boardex. Latihan ini merupakan bagian dari latihan bersama UNIFIED CEDAR 2013. Sebelumnya KRI Diponegoro telah melaksanakan tahap...
Komandan KRI Diponegoro-365 Menerima Dua Personel Tim Audit OIOS PBB
Komandan KRI Diponegoro-365 sekaligus sebagai Komandan Satgas Maritim TNI Konga XVIII-E/UNIFIL 2013 Letkol Laut (P) Hersan, S.H. didampingi oleh Palaksa, para perwira Staf dan pilot serta crew heli NV 409 menerima dua personel tim audit OIOS (Officer of Internal Oversight Services) Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) di pelabuhan Beirut, Lebanon.Kedatangan dua personel tim audit OIOS yang berpusat di New york tersebut bertujuan dalam rangka pemeriksaan...
Dua Prajurit RSN Singapore Selesaikan Kursus Selam Di Kobangdikal
Dua prajurit asal Rayal Sigapore Navy (RSN) berhasil menyelesaikan Kursus Selam Dasar (Bacic Diving Course) di Sekolah Selam Pusat Pendidikan Khusus (Pusdiksus), Komando Pendidikan Operasi Laut, Komando Pengembangan dan Pendidikan Angkatan Laut (Kobangdikal), Rabu (17/7).Dua prajurit laut Negeri Singa tersebut adalah dua dari delapan peserta kursus Bacic Diving Course yang dihelat selama satu bulan tersebut. Mereka adalah MSG...
TNI Libatkan 1.526 Prajurit Dan 28 Sortie C-130
Dalam penanganan hutan yang terjadi baru-baru ini, TNI telah terlibat dalam satuan tugas pemadaman. Yakni 1526 Prajurit, 28 sortie penerbangan pesawat militer C-130 dan C-235 serta berbagai peralatan pemadam yang dibawa.Hal itu dikatakan Komandan Lanud Adisutjipto Marsma TNI Agus Munandar SE saat membacakan amanat Panglima TNI dalam upacara 17 an Bulan Juli di lap Jupiter, Lanud Adisutjipto, Rabu (17/07/2013).Panglima menginstruksikan kepada...
TUDM (Tentera Udara Diraja Malaysia) Terima 2 Buah Lagi Helikopter EC725

Panglima Tentera Udara, YBhg Jen Tan Sri Dato’ Sri Rodzali bin Daud TUDM telah menghadiri Peresmian dalam penerimaan dua buah pesawat EC725 yang diadakan di Pusat Simulator, Eurocopter Subang. Dalam peresmian tersebut, Panglima Tentera Udara telah menandatangani serah terima dua pesawat dan turut melihatkana wakil Eurocopter.
Malaysia membeli 12 helikopter dari Eurocopter senilai 500 juta dolar, menurut pejabat Kementrian Pertahanan Malaysia,...
Panglima TNI Terima Kunjungan Dubes Kanada yang Baru
Panglima TNI Laksamana TNI Agus Suhartono, didampingi Kasum TNI Marsdya TNI Boy Syahril Qamar, Asintel Panglima TNI Mayjen TNI Tisna Komara W, Wakapuspen TNI Brigjen TNI Suratmo, dan Staf Khusus Panglima TNI Marsma TNI Prayitno menerima Dubes Kanada H.E. Mr. Donald Dobiash di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (17/7/2013).Kunjungan Dubes Kanada dalam rangka perkenalan diri sebagai Dubes yang baru. Selain itu kunjungan dimaksudkan untuk...
Panglima TNI : Menangani Konflik Sosial, Tugas Perbantuan TNI ke Polri Telah Jelas
01.33
Panglima TNI : Menangani Konflik Sosial, Tugas Perbantuan TNI ke Polri Telah Jelas
No comments
Kampus Seskoau yang berlokasi di Lembang, Bandung Barat pada Rabu (17/7) turut menyelenggarakan Upacara Pengibaran Bendera tanggal 17-an pada Bulan Juli 2013 di Lapangan Sepak Bola Walet, Seskoau. Upacara Bendera merupakan tradisi instansi pemerintah setiap tanggal 17 guna memelihara semangat dan nasionalisme personel TNI sebagai generasi penerus bangsa yang bertugas menjaga keutuhan dan kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.Dalam sambutannya...
Lanud Astra Gelar Latihan Menembah Dengan Pistol
Untuk menambah kemampuan, keahlian dan keterampilan agar selalu siap dalam mendukung tugas dalam situasi apapun, Lanud Astra Ksetra mengadakan latihan menembak di lapangan tembak Lanud Astra Ksetra, kegiatan ini merupakan program kerja triwulan dari Opslat Lanud Astra Ksetra dalam membina kemampuan dan profesionalisme prajurit dilapangan. Latihan menembak tersebut hanya diikuti oleh seluruh Perwira, Satuan Polisi Militer Angkatan Udara (Satpomau)...
Langganan:
Postingan (Atom)